#SIP DEFINISI SISTEM INFORMASI PSIKOLOGI
SISTEM
* Sistem adalah sebuah tatanan yang terdiri atas sejumlah komponen fungsional (dengan tugas/ fungsi khusus) yang saling berhubungana dan secara bersama-sama bertujun untuk memenuhi suau proses/ pekerjaan tertentu (Kusrini, 2007).
* Sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama-sama untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu aturan tertentu (Marimin, 2015).
* Sistem adalah suatu kesatuan usaha yang terdiri dari bagian-bagian yang berkaitan satu sama lain yang berusaha mencapai suatu tujuan dalam suatu lingkungan kompleks (Marimin, 2015).
* Sistem adalah sebuah perangkat yang berinteraksi atau bagian komponen yang paling bergantung membentuk keseluruhan atau bagian yang saling bergantung membentuk keseluruhan yang kompleks (Neolaka dan Neolaka, 2017).
* Sistem adalah seperangkat elemen yang saling berhubungan satu-sama-lain (Gasong, 2018).
INFORMASI
* Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi penerimanya (Hutahaean, 2015).
* Informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi penerimanya dan bermanfaat dalam pengambilan keputusan saat ini atau mendatang (Davis dalam Anggraeni & Irvani, 2017).
* Informasi adalah data yang telah diproses sedemikian rupa sehingga meningkatkan pengetahuan seseorang menggunakan data tersebut (McFadden dkk dalam Anggraeni & Irvani, 2017).
* Informasi adalah jumlah ketidakpastian yang dikurangi ketika sebuah pesan diterima. Artinya dengan adanya informasi, tingkat kepastian menjadi meningkat (Shannon, Weaver, & Kroenk dalam Anggraeni & Irvani, 2017).
PSIKOLOGI
* Psikologi adalah sebuah disiplin ilmu yang berfokus pada perilaku dan berbagai proses mental serta cara perilaku dan proses mental ini dipengaruhi oleh kondisi mental organisme dan lingkugan eksternal (Wade & Tavris, 2007).
* Psikologi adalah cabang ilmu pengetahuan yang membahas perilaku, tindaku, atau proses mental dan pikiran, diri, atau kepribadian yang terkait dengan proses mental (Sit, 2017).
* Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tingkah laku manusia lewat gejala-gejala jiwa yang tampak dalam dirinya sebagai hasil dari penggunaan segala sesuatu yang ada dalam dirinya sendiri (Marbun, 2018).
* Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari pengalaman-pengalaman yang timbul dalam diri manusia seperti penggunaan pancainderan, pikiran, perasaan, dan kehendak (Wundt dalam Marbun, 2018).
SISTEM INFORMASI PSIKOLOGI
DAFTAR PUSTAKA
Anggraeni, E, Y., & Irvani, R. (2017). Pengantar sistem informasi. Yogyakarta : Penerbit ANDI.
Davis, G. (1999). Kerangka dasar sistem informasi manahemen. Jakarta : Pusataka Binaman Presindo.
Gasong, D. (2018). Belajar dan pembelajaran. Jakarta : Deepublish Publisher.
Hutahean, J. (2015). Konsep sistem informasi. Yogyakarta : Deepublish Publisher.
Kusrini. (2007). Strategi perancangan dan pengelolaan basis data. Yogyakarta : ANDI.
Kusrini., Koniyo, A. (2007). Tuntutan praktis membangun sistem informasi akuntansi dengan visual basic dan Microsoft sql server. Yogyakarta : Penerbit ANDI.
Kusrini., Koniyo, A. (2007). Tuntutan praktis membangun sistem informasi akuntansi dengan visual basic dan Microsoft sql server. Yogyakarta : Penerbit ANDI.
Marbun, S, M. (2018). Psikologi pendidikan. Jakarta : Uwais Inspirasi Indonesia.
Marimin. (2015). Teknik dan aplikasi pengambilan keputusan kriteria majemuk. Jakarta : Grasindo.
McFadden. (1999). Konsep dan tuntutan praktis basis data. Yogyakarta : Penerbit ANDI.
Neolaka, A., Neolaka, G, A. (2017). Landasan pendidikan dasar pengenalan diri sendiri menuju perubahan hidup. Jakarta : Katalog Dalam Terbitan
Plotnik, R. (2005). Introduction of psychology 10 edition. Sidney : Thomson & Wadworth.
Sit, M. (2017). Psikologi perkembangan anak usia dini edisi pertama. Jakarta : Katalog Dalam Terbitan.
Wade, Carole., Tavris, C. (2007). Psikologi edisi sembilan, jilid satu. Jakarta : Penerbit Airlangga.
https://www.google.co.id/search?safe=strict&rlz=1C1CHFX_enID772ID775&tbm=isch&sa=1&ei=Rhy3W8GkNIvVvgSKgrqwCg&q=psychology&oq=psycho&gs_l=img.3.2.0l10.359849.360765.0.363437.6.5.0.0.0.0.175.689.1j4.5.0....0...1c.1.64.img..1.5.681...35i39k1j0i67k1.0.KBCIwMv8TsI#imgrc=EJkdmISJxaRNLM:
https://www.google.co.id/search?q=system&safe=strict&rlz=1C1CHFX_enID772ID775&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwiM4YzY7O7dAhVJLY8KHa0IAqcQ_AUIDigB#imgrc=aAtQ1_v-ipNIsM:
https://www.google.co.id/search?safe=strict&rlz=1C1CHFX_enID772ID775&tbm=isch&sa=1&ei=qh-3W4_zDMTwvgT1nY6gBg&q=information&oq=inform&gs_l=img.3.0.35i39k1l2j0l3j0i67k1j0j0i67k1j0l2.24301.25043.0.26237.6.6.0.0.0.0.227.1032.1j3j2.6.0....0...1c.1.64.img..0.6.1023....0.VmaPTwJTk7A#imgdii=K6FRHmErqkKw1M:&imgrc=j__LKi6A8vOZpM:
https://www.google.co.id/search?safe=strict&rlz=1C1CHFX_enID772ID775&tbm=isch&sa=1&ei=qh-3W4_zDMTwvgT1nY6gBg&q=information&oq=inform&gs_l=img.3.0.35i39k1l2j0l3j0i67k1j0j0i67k1j0l2.24301.25043.0.26237.6.6.0.0.0.0.227.1032.1j3j2.6.0....0...1c.1.64.img..0.6.1023....0.VmaPTwJTk7A#imgrc=lQ1eh_BUQah7dM:








Tidak ada komentar:
Posting Komentar